Buku "Cerita tentang Kita" Karya Siswa & Siswi SDIT Tahfidz Daarul Mu'minin

 



Judul: Cerita tentang Kita

Penulis: Alifya Najma Reihani dkk. (Siswa & Siswi SDIT Tahfidz Daarul Mu'minin)

Penerbit: #Komentar

Editor: Deby Rosselinni

Sampul: Yesahta Rinda

Terbit: Juli 2024

Tebal: 223 hlm.

Ukuran: 14 cm x 20 cm  

QRCBN: 62-157-1532-593



Buku ini ditulis sebagai sarana pengembangan minat dan bakat yang dimiliki oleh siswa dan siswi kelas 6, mengembangkan kreativitas siswa dan siswi kelas 6 dalam menulis serta menjadikan awal pembelajaran mereka dalam berkarya. Diharapkan buku ini bisa menjadi motivasi untuk seluruh siswa dan siswi SDIT Tahfidz Daarul Mu’minin untuk mulai berkarya, memberikan manfaat bagi para pembaca dan menjadikan ladang pahala untuk seluruh warga SDIT Tahfidz Daarul Mu’minin.


Kontak:

087771480255 (Penerbit)

0811-1145-406 (Deby)

Postingan Populer